Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho menyerahkan bantuan Rp 3 miliar untuk korban bencana di Sumatera. Ini wujud solidaritas dan kemanusiaan dari Pemko Pekanbaru.
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina donasikan Rp 15 miliar untuk korban banjir-longsor di Aceh, Sumbar, dan Sumut. Tim mereka menyerahkan bantuan langsung ke lokasi.
Presiden Prabowo mengecek tenda pengungsian di Dusun Kayee Jato, Kecamatan Balee Panah, Aceh. Di situ, Prabowo turut cicipi makanan yang dimasak relawan.
BPBD Sumut kembali laporkan jumlah korban dalam bencana banjir dan longsor. Per sore hari ini, jumlah korban meninggal capai 330 orang dan hilang 136 orang.