detikHealth
Obesitas Anak Makin Parah, Ada Bocah 10 Tahun Bobotnya 140 Kg
Seperempat anak-anak berusia lebih dari enam dan satu dari sepuluh anak yang baru masuk sekolah dasar di Birmingham, Inggris, masuk dalam kategori obesitas. Bahkan ada seorang bocah yang bobotnya mencapai 140 kilogram padahal usianya baru sepuluh tahun.
Selasa, 31 Des 2013 17:00 WIB







































