detikNews
Tak Ada Indikasi Cuaca Buruk di Musim Haji
Cuaca selama musim haji saat ini diperkirakan akan baik-baik saja, karena tidak ada indikasi hujan deras atau badai terjadi di Makkah, tempat-tempat suci atau bahkan Jeddah.
Minggu, 30 Okt 2011 12:45 WIB







































