detikNews
Obyek Diduga MAS MH370 Belum Dikonfirmasi, Pencarian Terus Dilakukan
Dua obyek diduga puing pesawat MAS MH370 masih belum dipastikan secara resmi. Verifikasi sepanjang malam diperlukan untuk menguatkan temuan kredibel dari otoritas Australia tersebut.
Kamis, 20 Mar 2014 20:51 WIB







































