detikTravel
Libur Lebaran di Jakarta? Main Saja ke Kepulauan Seribu
Hanya menghabiskan libur Lebaran di Jakarta? Tak perlu bingung menentukan destinasi, pergi saja ke Kepulauan Seribu. Nikmati udara liburan di pulau-pulau yang tersebar di sana.
Kamis, 31 Jul 2014 10:15 WIB







































