detikHealth
Dubai Buka RS Canggih Khusus Unta Bernilai Ratusan Miliar
Peralatan medis tercanggih dan ruang operasi bersih terawat dimiliki oleh satu RS di Dubai. Hanya saja RS ini hanya menerima pasien unta.
Sabtu, 16 Des 2017 11:07 WIB







































