Sepakbola
Demi Pertahankan Gelar, Rajagopal Berharap Malaysia Tak Diganggu Cedera
Datuk Rajagopal menyebut Malaysia sudah membangun tim untuk mempertahankan trofi Piala AFF. Satu yang jadi kekhawatiran adalah jika nantinya ada anggota skuat yang mengalami cedera sebelum atau saat turnamen digelar.
Kamis, 01 Nov 2012 16:57 WIB







































