Anthony Ginting gagal ke semifinal BWF World Tour Finals 2023. Ginting kalah dari Viktor Axelsen dan di laga lain Shi Yu Qi juga mengalahkan Kodai Naraoka.
Jonatan Christie hadapi Antonsen di hari kedua BWF World Tour Finals 2023. Jojo menang meyakinkan dua gim langsung, meski sempat dibuat deg-degan di gim kedua.
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti gagal melaju ke semifinal BWF World Tour Finals 2023. Mereka kalah dari Liu Sheng Shu/Tan Ning 13-21 dan 8-21.
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto terhenti di semifinal BWF World Tour Finals 2023. Fajar/Rian kalah dari Liang Wei Keng/Wang Chang 20-22, 21-12, dan 16-21.
Enam jersey yang dipakai Lionel Messi di Piala Dunia 2022 laku seharga 120,8 miliar Rupiah. Namun angka itu gagal mengalahkan penjualan jersey Diego Maradona.