Semua jenis sawi mengandung nilai gizi yang baik bagi kesehatan. Oleh karena itu, mengkonsumsi sawi sama halnya sedang mencegah dan mengobati penyakit.
Selain enak dimakan, apel memiliki berbagai khasiat dan zat yang penting bagi tubuh. Diantaranya, membantu mengatasi gangguan pencernaan dan menstabilkan gula darah.
Sering makan bit, labu atau plum kering? Kalau masih terasa asing, berarti Anda belum cukup mengenal makanan ini. Meski tak populer, sejumlah nutrisi penting bagi tubuh terkandung didalamnya. Jadi, mengapa tak coba mengenalnya?
Musim pancaraoba sudah datang, saatnya menjaga tubuh agar tidak terserang virus flu yang mengganggu. Vitamin dan beberapa makanan wajib dikonsumsi agar tubuh tetap prima. Simak info lengakpanya di sini!
Cuaca yang tidak bersahabat seperti akhir-akhir ini cenderung membuat tubuh rentan terhadap flu. Makan yang cukup dan bergizi kadang tak cukup untuk mencegahnya. Konsumsi buah segar yang benar bisa membantu mencegah flu. Buah apa saja sih yang sebaiknya dikonsumsi?
Ada kalanya tubuh seseorang mengalami kekurangan zat baik itu vitamin, kalsium atau zat besi. Saat mengalami kekurangan tersebut, tubuh biasanya memberikan sinyal-sinyal tertentu.
Metabolic Neuropathies adalah gangguan saraf yang terjadi akibat proses kimia dalam tubuh. Dalam beberapa kasus, kerusakan saraf disebabkan oleh ketidakmampuan menggunakan energi dalam tubuh.