Meski bisa dilalui, para pemudik diminta tak memacu kendaraannya dengan kecepatan melebihi 60 km/jam saat melintasi ruas tol yang tak berbayar tersebut
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau tol fungsional Pejagan-Pemalang untuk kesiapan arus mudik dan arus balik. Seperti apa suasana di lokasi?