Potensi wisata kuliner sangat besar. Variannya masuk ke dalam tiga subsektor dalam industri kreatif yang memberikan sumbangan terbesar terhadap PDB Indonesia.
Meriahkan Asian Games, Ancol mengadakan festival lampion di pantai. Traveler bisa menikmati keindahan lampion dan foto-foto dengan latar instagramable.
Pariwisata berbasis masyarakat berkembang di Kabupaten Malang. Kelompok Sadar Wisata (pokdarwis) menjadi cikal bakal lahirnya pengelolaan wisata tingkat desa.