KPK menetapkan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto sebagai tersangka. Dia dijerat dalam perkara dugaan suap bersama-sama Harun Masiku yang masih menjadi buron.
Noel JoMan merespons Hasto yang disebut punya video mengenai 'borok' pejabat negara dan ingin membongkarnya. Noel menyebut sebaiknya Hasto tidak paranoid.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto tiba di gedung KPK. Hasto akan diperiksa sebagai tersangka terkait kasus dugaan suap pergantian antarwaktu (PAW) Harun Masiku.