detikFood
Kriuk! Rangginang Renyah Ringan Khas Banyuwangi
Camilan ringan dari beras ketan ini populer di Jawa. Rasanya renyah garing. Ada yang gurih dan ada yang manis. Selain di Jawa Tengah, Banyuwangi juga punya camilan ini. Hanya saja rasa dan tampilannya sedikit berbeda.
Jumat, 01 Mei 2015 10:21 WIB







































