detikHealth
Penyebab Kemandulan pada Pria
Dok, saya mau tanya apakah mani encer bisa menyebabkan kemandulan? Menurut Dokter Andri Wanananda, kemandulan pada pria disebabkan oleh jumlah spermatozoa (sel jantan) di bawah nilai normal, bentuk spermatozoa tidak normal, motilitas (geraknya) spermatozoa lambat.
Kamis, 06 Nov 2014 18:17 WIB







































