Razia Bom, Polisi Sergap Minyak Tanah Ilegal
Saat melakukan razia mengantisipasi teror bom di Jembatan Suramadu, polisi menjaring sebuah truk box yang membawa barang mencurigakan. Setelah dibuka, diketahui jika truk membawa minyak tanah ilegal.
Jumat, 17 Jul 2009 18:23 WIB







































