detikNews
Siswa SMK Korban Kebakaran di Jakarta Dipastikan Bisa Ikut UN
Dua orang siswa SMK di DKI Jakarta jadi korban kebakaran. Disdik DKI Jakarta telah memfasilitasi mereka agar tetap bisa mengikuti UN. Seperti apa penjelasannya?
Senin, 02 Apr 2018 10:36 WIB







































