Menikmati keindahan candi-candi di Yogyakarta dapat dilakukan dari sudut manapun. Termasuk, di tempat nongkrong sambil menikmati secangkir kopi dan kudapan.
Penggemar mie instan sempat dihebohkan dengan hadirnya berbagai rasa mie instan yang nyeleneh. Mulai rasa boba, hingga saksang babi. Semua ternyata hoax.
Makanan Indonesia tidak hanya menarik lidah masyarakat lokal, tetapi juga mancanegara. Sampai-sampai ada musisi yang menciptakan lagu tentang makanan Indonesia.
Di balik foto klepon yang disebut 'tak islami', ada fakta menarik soal asal muasal foto. Ada pula kisah remaja yang mengalami kelumpuhan karena minum bubble tea