detikNews
Faisal Basri: Amien Tak Konsisten
Tindakan tokoh senior PAN Amien Rais yang berbalik arah mendukung SBY disesalkan sejumlah pihak. Sikap Amien yang berubah-ubah itu dinilai tidak konsisten.
Kamis, 23 Apr 2009 17:20 WIB







































