detikFinance
Dolar AS Idola di Tengah Krisis
Dolar AS makin meneguhkan reputasinya sebagai mata uang paling aman saat krisis berlangsung. Investor mempertimbangkan pelemahan ekonomi global yang belum juga berakhir.
Rabu, 04 Mar 2009 08:25 WIB







































