Ada-ada saja tingkah pengunjung restoran ini. Ada yang memencet jerawat hingga membuang anjing di restoran. Akibatnya mereka harus berurusan dengan polisi.
Sebuah kontes pemilihan ratu waria gegerkan warganet, setelah sebuah iklan terkait kegiatan ini, diposting salah satu akun di grup jejaring sosial Facebook.
Mobil bermuka dua membuat heboh masyarakat Kota Bandung. Mobil yang memiliki dua mesin tersebut sempat ditilang polisi, dan ini penjelasan si pemilik mobil.
Netizen dibuat terpingkal-pingkal melihat mobil bermuka dua. Ada yang membandingkan mobil dengan tokoh kartun Nickelodeon, Cat Dog. Walah ada-ada saja ya?