detikFinance
Djoko Kirmanto Bertemu Wamen PU Korsel Bahas Jembatan Selat Sunda
Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto hari ini kedatangan Wakil Menteri Konstruksi dan SDA (Wamen PU) Korea Selatan (Korsel), Kim Kyung Sik di kantornya, Jl Raden Fatah, Jakarta.
Kamis, 18 Okt 2012 17:00 WIB







































