detikFinance
Industri di Medan Sudah 5 Tahun Krisis Gas
Para industri di Medan, Sumatera Utara sudah 5 tahun krisis gas bumi hal ini membuat produksi terus turun. Industri di Medan yang menggunakan gas antaralain sarung tangan karet, keramik, kaca dan lain-lain.
Minggu, 24 Feb 2013 12:41 WIB







































