Antrean penumpang mengular di Halte CSW, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Antrean terjadi lantaran bus TransJakarta arah Ciledug dan Puri Beta belum tersedia.
Identifikasi mayat perempuan yang ditemukan di dekat tol Karang Tengah, Kota Tangerang, masih menjadi misteri. Polisi kesulitan mengidentifikasi mayat tersebut.
Sulistyawati disekap di dalam kamar oleh perempuan inisial F. Wanita asal Tangerang, Banten ini disekap lantaran tidak bisa melunasi utang Rp 1,6 juta.