detikTravel
Ini Wisata Kuliner Halal Taiwan yang Dikunjungi Ma'ruf Amin & Mahfud MD
Di Taiwan, ada rekomendasi wisata kuliner halal dengan aneka menu lezat. Restoran ini cukup populer, Ma'ruf Amin hingga Mahfud MD pun pernah bersantap di sana.
Jumat, 05 Apr 2019 13:35 WIB







































