Wolipop
Make-up Terbaik di MTV Movie Awards 2014, Lupita Nyong'o Sampai Rihanna
Seperti pada perhelatan akbar lainnya, MTV Movie Awards 2014 juga dihadiri oleh seleb-seleb papan atas dengan gaya fashion dan riasan memukau yang bisa ditiru. Selebriti seperti Rihanna, Lupita Nyong'o, Jessica Alba sampai Nicki Minaj hadir dengan busana dan make-up terbaiknya.
Senin, 14 Apr 2014 16:52 WIB







































