Gus Ipul Yakin Tak Bermasalah karena Juga Didukung Menegpora
Meski kritikan pedas soal rangkap jabatan terus mengalir, Saifullah Yusuf alias Gus Ipul tetap akan mengelola KONI Jawa Timur hingga 2014. Wakil Gubernur menegaskan Menegpora Andi Mallaranggeng juga mendukung saat pencalonannya.
Jumat, 23 Jul 2010 17:04 WIB







































