Spanduk penolakan trotoar digunakan oleh PKL terpasang di Jl Salemba Raya. Spanduk itu dipasang warga sekitar yang terganggu karena trotoar diserobot oleh PKL.
Nirwono Jogo, mengatakan naturalisasi sungai bukan satu-satunya cara agar Jakarta terbebas dari banjir. Ada beberapa langkah harus dilakukan secara paralel.
Pakar hidrodinamika ITB, Muslim Muin, bicara soal penuntasan banjir di Jakarta. Menurutnya, satu-satunya jalan Jakarta bebas banjir adalah naturalisasi sungai.
BNPB menyebut belum ada sistem peringatan dini banjir akibat curah hujan tinggi bersifat lokal. Dia mengatakan saat ini sistem peringatan baru di Katulampa.