detikSport
Taufik Hidayat Sudah Punya Anak?
Begitu tiba di Jakarta, gosip tak sedap langsung menghantam Taufik Hidayat yang baru saja menjuarai tunggal putra Indonesia Open. Tabloid Nova menurunkan pengakuan seorang wanita bernama Any yang menyatakan mempunyai anak dari Taufik.
Senin, 05 Jun 2006 21:11 WIB







































