detikNews
Menyeberang Tak Lewat Terowongan, 2 Jemaah Haji Tertabrak Taksi
Dua jemaah haji yang merupakan pasangan suami istri dari Batam mengalami kecelakaan di Mekah, Arab Saudi. Keduanya tertabrak taksi saat menyeberang jalan.
Sabtu, 11 Agu 2018 18:02 WIB







































