detikHot
Venna Melinda Dukung Gus Dur Jadi Pahlawan
Dukungan penganugerahan gelar pahlawan untuk Presiden RI keempat Abdurrahman Wahid terus mengalir. Salah satunya dari anggota DPR Venna Melinda.
Rabu, 06 Jan 2010 12:14 WIB







































