Portugal memetik angka penuh saat menjamu Italia di lanjutan UEFA Nations League. Gol tunggal Andre Silva di awal babak kedua memenangkan Portugal 1-0.
Italia harus puas bermain imbang 1-1 menghadapi Polandia. Tertinggal lebih dulu di babak pertama, Italia menyelamatkan poin lewat penalti di akhir babak kedua.
Ada yang beda di latihan Timnas Italia bersama Roberto Mancini. Sesi latihan menjadi seperti konser dengan diputarnya beragam lagu melalui pengeras suara.
Gianluigi Buffon senang punya rekan sekaligus rival setim seperti Alphonse Areola. Buffon pun akan membantu perkembangan Areola untuk jadi kiper kelas dunia.