detikNews
Marak Polisi Gadungan, Penjualan Atribut Polri Diminta Diperketat
Pedagang atribut Polri diimbau selektif saat menjual kepada konsumen. Polda Jabar meminta pedagang tersebut jangan seenaknya memberikan kepada sembarang orang.
Rabu, 01 Des 2010 16:18 WIB







































