Mau menikmati suasana ala Eropa, tapi tak ingin jauh-jauh? Coba ke La Riviera di PIK2. Tawarkan nuansa Eropa dengan beragam acara rutin yang patut dikunjungi.
Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo menyebutkan Spouse Program G20 berjalan sesuai rencana bahkan kuliner Nusantara menjadi diplomasi gastronomi di ajang KTT G20
Indonesia menjadi Ketua Forum Pariwisata ASEAN sekaligus tuan rumah penyelenggara ASEAN Tourism Forum (ATF) 2023 yang akan dilaksanakan pada 2-5 Februari 2023.