detikNews
Seleksi 8 Capim KPK, Pansel: Tak Ada Intervensi, Jangan Dipolitisasi
Pansel KPK akan menyerahkan 8 nama calon pimpinan (capim) KPK ke Presiden Jokowi. Pansel menegaskan tidak intervensi darimanapun selama proses seleksi.
Senin, 31 Agu 2015 16:24 WIB







































