detikTravel
Aneka Tempat Belanja dengan Diskon Gila-gilaan di Belanda
Selain terkenal dengan bunga tulip dan kincir angin, Belanda jadi salah satu surga belanja di Eropa sekaligus destinasi favorit turis Indonesia. Di Rotterdam, traveler bisa membeli barang bermerek dengan diskon menggiurkan!
Kamis, 07 Mei 2015 12:50 WIB







































