detikNews
Pendaftaran Cagub dan Cawagub Jabar Ditutup Hari Ini
Hari ini, Sabtu (10/11/2012) merupakan kesempatan terakhir bagi para calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) untuk mendaftarkan diri ke Kantor Pemilihan Umum (KPU) Jabar.
Sabtu, 10 Nov 2012 08:51 WIB







































