Jika Anda telah melihat foto-foto tentang megahnya Victoria's Secret fashion show malam lalu, mungkin terbesit di pikiran Anda tentang apa yang mungkin dilakukan para model saat ini.
Kendall Jenner tampil perdana di Victoria’s Secret Fashion Show, Selasa (10/10/2015) malam. Seperti apa aksi Kendall memeragakan pakaian dalam dari brand underwear asal Amerika Serikat itu?
Tampil di sampul majalah ternama, merupakan kebanggaan tersendiri bagi aktris Karla Souza. Namun saat diminta menjadi model sampul majalah GQ, ia justru menolak.