Wakil Ketua Komisi VI DPR, Andre Rosiade, menyatakan Kepala BP BUMN akan ditunjuk Presiden Prabowo. Perubahan status Kementerian BUMN jadi Badan disahkan DPR.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto angkat bicara isu BUMN lebih diminati dibanding perusahaan swasta dalam program magang nasional.