detikInet
100 Terabyte Data Dibobol Sepanjang 2014
Aksi pencurian data besar-besaran kembali terjadi di sepanjang tahun 2014 lalu. Mulai dari kasus Sony yang rugi seratusan juta dollar AS setelah dibobol hacker, serangan di Android serta iOS, dan masih banyak lagi contoh kasus lainnya.
Selasa, 17 Mar 2015 07:42 WIB







































