detikOto
Kartu Klub Mobil Ini Bisa Dipakai Buat Bayar-bayar Lho
Minggu pagi, 24 November 2013 merupakan hari istimewa bagi keluarga besar Klub Pajero Indonesia One (PI1). Mereka membagi-bagikan kartu anggota klub yang bisa dipakai buat bayar-bayar, atau pun untuk mendapatkan diskon!
Jumat, 06 Des 2013 12:34 WIB







































