Pertikaian kedua negara memasuki hari keenam, menjadikannya konfrontasi paling sengit dalam sejarah mereka dan memicu kekhawatiran akan perang berlarut-larut.
Empat pulau di Anambas, Kepri, diduga dijual di situs asing. KKP menegaskan pulau-pulau tersebut tidak diperjualbelikan karena status kedaulatan Indonesia.
Cristiano Ronaldo mengirim jersey bertanda tangan ke Trump dengan pesan 'Playing for Peace' di tengah konflik Israel-Iran, menyerukan perdamaian global.
Mensos Gus Ipul mengatakan bantuan untuk warga terdampak erupsi Gunung Lewotobi hingga kini hampir Rp 5 miliar. Bantuan Kemensos sudah diberikan sejak 2024.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menegaskan empat pulau di Anambas tidak dapat dijual karena statusnya sebagai kawasan konservasi milik negara.