detikNews
Bantuan ke Rohingya Disebut Pencitraan, Ketua MPR: Mari Saling Dukung
Ketua MPR Zulkifli Hasan menyampaikan, semua bentuk solidaritas kemanusiaan, termasuk bantuan yang diberikan kepada etnis Rohingya, sebaiknya diapresiasi.
Rabu, 20 Sep 2017 11:50 WIB







































