Fuad Amin dan Wawan tak ada di sel Lapas Sukamiskin saat OTT KPK terkait Kalapas Sukamiskin. Kemenkum HAM memastikan kedua narapidana korupsi itu tak pelesiran.
Menkum HAMYasonna Laoly akan melakukan pembersihan fasilitas yang tak sesuai standar di lapas dan rutan. Aksi 'bersih-bersih' itu dilaksanakan Senin besok.
KPK melakukan OTT di Lapas Sukamiskin terkait jual beli izin dan jual beli fasilitas. Dirjen PAS Sri Puguh Budi Utami meminta maaf kepada Presiden Joko Widodo.
Tim KPK kesulitan membuka sejumlah ruangan di Lapas Sukamiskin saat operasi tangkap tangan (OTT). Sebab diduga ada kunci sel yang dibawa napi ke luar lapas.