detikNews
Tawuran Warnai Pergantian Tahun di Makassar, 1 Tewas & 2 Motor Dibakar
Perayaan Tahun Baru 2013 yang diselingi pesta Miras oleh sekelompok pemuda di jalan Barukang Utara, Kec. Ujung Tanah, Makassar, berakhir dengan tewasnya Maming (25 tahun) akibat terkena sabetan parang di perutnya dan hantaman pot bunga di kepalanya.
Selasa, 01 Jan 2013 07:35 WIB







































