detikNews
Pendukung Cagub Sulsel Bentrok, Wakasat Brimob Sulselbar Terluka
Pendukung cagub Sulsel terlibat bentrokan di Makassar, Sulawesi Selatan. Akibatnya, Wakil Kepala Satuan Brimob Polda Sulawesi Selatan dan Barat, AKBP Herman Sikumbang, terkena serpihan peluru dari senjata api rakitan di bagian dada kanannya.
Jumat, 01 Feb 2013 00:20 WIB







































