detikNews
Hutan Gunung Lawu Terbakar
Hutan di kawasan Gunung Lawu, Karanganyar, Jawa Tengah terbakar seiring musim kemarau. Dilaporkan hingga Rabu (25/9) petang, api belum bisa dipadamkan.
Rabu, 25 Sep 2013 20:26 WIB







































