Kegiatan Operasi Zebra 2025 memasuki hari keempat. Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengungkapkan penindakan di hari keempat sebanyak 245.642 perkara.
Tawuran antarkelompok pecah di Kecamatan Medan Belawan, Kota Medan, Sumut. Dalam peristiwa itu, seorang remaja berinisial E (16) tewas tertembak senapan angin.