detikSport
Babak Championship NBL Siap Dimulai di Yogya
Kompetisi bola basket NBL 2012 sudah memasuki babak Championship setelah menyelesaikan enam seri. Babak final ini akan berlangsung di Yogyakarta mulai Sabtu besok.
Jumat, 20 Apr 2012 18:19 WIB







































