detikTravel
Unik! Gunung Terpendek di Jepang Ada di Kota Sakai
Taman Ohama di Kota Sakai mungkin adalah taman kota paling unik di Jepang. Taman seluas 16 hektar ini punya monyet sampai gunung terpendek di Negeri Matahari Terbit itu. Wisatawan bisa datang dan buktikan sendiri!
Selasa, 12 Nov 2013 07:11 WIB







































