detikHot
'Musik.al Dialogue', Buah dari Mimpi 15 Tahun Johannes Rusli
Mimpi yang tercapai. Itulah inti dari album Johannes Rusli 'Musik.al Dialogue'. Mimpi yang dulu mungkin terasa mustahil, namun dengan semangat dan kerja keras untuk berkontribusi di industri musik Indonesia, maka setelah 15 tahun bermimpi, album ini lahir.
Kamis, 01 Okt 2015 13:17 WIB







































